Unduh Berkas: K 457 – Surat Pengumuman Penerima Bantuan Internasional
PENGUMUMAN
No: 457/DirDPPM/70/DPPM/V/2022
Tentang:
Penerima Bantuan Penyelenggaraan Seminar Internasional Tahun 2022
Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Islam Indonesia
Bismillahirrahmanirrahim
Dalam rangka meningkatkan jumlah publikasi ilmiah oleh civitas academia Universitas Islam Indonesia di prosiding internasional terindeks, DPPM UII memberikan bantuan penyelenggaraan Seminar Internasional Tahun 2022. Setelah melalui proses seleksi, kami sampaikan hasil sebegai berikut:
- Daftar penerima bantuan penyelenggaraan seminar internasional tahun 2022 (Daftar terlampir);
- Dimohon untuk memberikan informasi terkait no rekening unit melalui link https://bit.ly/Isian-Bantuan-Seminar-Internasional paling lambat pada tanggal 30 Mei 2022;
- Melaporkan Hasil kegiatan seminar internasional kepada DPPM UII melalui link https://bit.ly/LuaranBantuanSeminar2022 paling lambat pada tanggal 10 Desember 2022.
Demikian, atas perhatian Bapak/Ibu kami ucapkan terima kasih
Billahi Taufiq Wal Hidayah, wassalamu alaikum Wr.wb.
Yogyakarta, 27 Mei 2022
Direktur DPPM UII
Ttd
Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT
Daftar Penerima
Bantuan Penyelenggaraan Seminar Internasional Tahun 2022
Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Islam Indonesia
No |
Nama Seminar Internasional |
Unit Penyelenggara Seminar Internasional |
Fakultas |
Nama Lengkap Ketua Panita |
1 |
4th International Conference on Chemistry, Chemical Process and Engineering (IC3PE) 2022 |
Jurusan Kimia |
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam |
Ika Yanti, M.Sc. |
2 |
International Conference on Language Teaching, Technology and Culture (ICOLTEC 2022) |
Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris |
Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya |
Anandayu Suri Ardini, S.S., M.A. |
3 |
International Conference on Architectural Education in Asia (eduARCHsia) 2022 |
Jurusan Arsitektur |
Teknik Sipil dan Perencanaan |
Wisnu Hendrawan Bayuaji, S.T., M.A. |