Pengumuman KKN

PENGUMUMAN

No : 171/DirDPPM/80/DPPM/VIII/2020

Tentang :

DISPENSASI WAKTU PEMBAYARAN BIAYA KKN KHUSUS PENANGGULANGAN PANDEMI COVID 19

Diumumkan kepada mahasiswa UII yang sedang mengikuti KKN KHUSUS PENANGGULANGAN P ANDEMI COVID 19, bagi yang belum melakukan pembayaran Kuliah Kerja Nyata Universitas Islam Indonesia (KKN UII) Model Reguler, akan diberikan dispensasi waktu pembayarannya pada hari Selasa, 4 Agustus 2020 s/d Senin, 10 Agustus 2020, dengan biaya Rp 700.000,00 (Tujuh Ratus Ribu Rupiah) secara Transfer ke No.Rek: 1370002021554 Bank Mandiri An Universitas Islam Indonesia. Bagi yang sudah melakukan pembayaran bisa mengupload scan bukti pembayaran ke link: https://bit.ly/bukti- bayar-kkn-covid19.

 

Yogyakarta, 3 Agustus 2020

Direktur DPPM

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

No : 170/DirDPPM/80/DPPM/VIII/2020

Tentang :

PEMBERIAN SUBSIDI INTERNET KKN KHUSUS PENANGGULANGAN PANDEMI COVID 19

Diumumkan kepada mahasiswa UII yang sedang mengikuti KKN KHUSUS PENANGGULANGAN PANDEMI COVID 19, bahwa total dana support program KKN sebesar Rp 370.000,00 (tiga ratus tujuh puluh ribu rupiah), dan jumlah total yang telah ditansfer Rp 270.000,00 (dua ratus tujuh puluh ribu rupiah). Selanjutnya akan ditransfer dana subsidi internet sebesar Rp 100.000,00 (seratus ribu rupia). Perlu kami informasikan bahwa yang menerima dana subsidi internet adalah mahasiswa yang sudah melakukan pembayaran KKN.

Demikian harap menjadi perhatian.

 Download Berkas – Pengumuman Subsidi Internet KKN Khusus Covid

Yogyakarta, 3 Agustus 2020

Direktur DPPM

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

 

Catatan: Berkas terlampir diatas juga tersedia di Panduan KKN pada menu Informasi KKN website DPPM UII.

PENGUMUMAN

No : 164/DirDPPM/80/DPPM/VII/2020

Tentang :

Pengumuman Pembimbing Mahasiswa KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil TA 2020/2021

Diumumkan kepada seluruh mahasiswa KKN UII angkatan 61 semester ganjil tahun akademik 2020/2021, bahwa berikut ini daftar nama pembimbing dan unit:

 

No

Pembimbing 1 Pembimbing 2

Unit

1 Dr. Sus Budiharto, S.Psi., M.Si., Psi Lambang Aji S, ST 1-5
Yudi Wiratno, ST 6-10
Ir. Dadang Dedianto 11-15
Budi Susilo, SE 16-20
Rofiq El Rois, S.Ag 21-25
2 Tian Wahyudi, S.PdI., M.PdI Ari kumara Adi, SE 26-30
Heri Supianto, ST 31-35
Ir. Saefulloh 36-40
dr. Laila firdaus Wahida 41-45
Ahmadun Fajar hidayat, S.Pd 46-50
3 Nanang Nuryanta M.Pd Wahyu gunawan Wibisono, S.Pt 51-55
M. Arifudin, S.Ant 56-60
Affan Akbar, ST 61-65
Ridho Frihastama, S.Pd 66-70
dr. Latifah 71-75
4 Faaza Fakhrunnas S.E., M.Sc. Ali Maskuri, ST 76-80
Sri Darojati, ST 81-85
Sugiarto Bambang 86-90
Danang Almunasifi, S.Pd 91-95
dr. Fitri 96-100
5 Drs. Aden Widjan, M.Si Usmar Ismail, SE 101-105
Budi Wibowo, ST 106-110
Sakti Prawiranegara, S.Psi 111-115
Danang Rusmandoko, SH 116-120
Juliana Miftakhul Jannah, S.Si 121-125
6 Budi Yuliarso, SH., MKn Andy Reza, SH., MM., MA 126-130
Yuniarto, ST 131-135
Andriyani Syarivati, ST 136-140
Kurniawan, S.Pd 141-145
dr. Barbarani Satriyani Hayyu 146-150
7 Abdurrahman Al-Faqiih, S.H., M.A., LLM. M. Rizal Nasrulloh, SEI 151-155
Agus Nugroho Jatmoko, SE 156-160
Asep Purnomo, ST 161-165
Adi Heryadi, S.Psi., M.Psi 166-170
Aufa Angga Wimaswara, S.Psi 171-175
8 Ir. Agus Taufiq MSc Azjar, ST 176-180
Romi Eriansyah, ST 181-185
Frans Yeni, ST 186-190
Muhammad Raka Tungga Dewa, S.Psi 191-195
Aditya Gencar Prayogo, S.Psi., MA 196-200
9 Dr. Alwarr, M.Sc M. Riadi Habain, S.Pd 201-205
Tatwam Widi, ST 206-210
Hary Dwi Anggoro, S.Psi 211-215
Yuda Pramudita, S.Psi 216-220
M. Latiful Rohman 221-225
10 Yebi Yuriandala, ST., MT M. Pudail, S.Th.I, M.Si 226-230
M.Rifki Taufiqurrohman, SIP 231-235
Ardian Nurokhaman, S.Psi 236-240
Sabiqul Khair, S.Ag 241-245
Januariansyah Arfaizar, SHI., ME 246-250
11 dr. Umatul Khoiriyah, M.Med.Ed, PhD Jamalul Lail, S.SI 251-255
M.Ichwan, M.Sc 256-260
Azhar kurniawan, S.Pd 261-265
dr. Destika Purnamasari 266-270
dr. Solichatul Makiyyah 271-275
12 Feris Firdaus, M.Sc Dhonawan Sepsiaji, S.Ant 276-280
Ady Guswady, SH 281-285
Isaq Yudanto, ST 286-290
Ir. Satrio Mulyono 291-295
dr. Dwi Ana S. 296-300
13 Dr. Unggul Priyadi, M.Si Ir. Susanto 301-303
14 Dr. Noor Fitri, S.Si., M.Si Tuti Purwaningsih, S.Stat., M.SI 304-306
15 Subhi Mahmashony Harimurti, SS., MA Eka Dewi Rahayu, S.PdI., M.PdI 307-309

 

No HP pembimbing dapat wa ke no pelayanan KKN.

Demikian, untuk menjadi perhatian.

 

Yogyakarta, 9 Juli 2020

Direktur

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

Nomor: 163/DirDPPM/80/DPPM/VII/2020

 Tentang

RALAT JADWAL PRA PELAKSANAAN KKN UII

ANGKATAN 61 SEMESTER GANJIL TA 2020/2021

 

Diumumkan bagi mahasiswa peserta KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 diharapkan memperhatikan dan wajib mengikuti jadwal kegiatan pelaksanaan KKN sebagai berikut:

 No

Hari/Tanggal Kegiatan

Keterangan

1 Rabu, 15 Juli 2020

Pkl 15.00 WIB

 

Pengumuman pembimbing di upload di dppm.uii.ac.id
2. Kamis, 16 Juli 2020

Jam 09.00 WIB

 

Pembekalan mahasiswa KKN Live streaming di channel youtube dppm.uii

https://bit.ly/youtube-dppm-uii

jam 09.00 sd 12.00 WIB

Harap mengisi daftar hadir dengan menuliskan Nama, Nim dan Unit pada kolom comment.

Demikian, untuk menjadi perhatian.

Yogyakarta, 9 Juli 2020

Direktur DPPM UII

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

No : 159/DirDPPM/80/DPPM/VII/2020

Tentang :

DAFTAR MAHASISWA

KKN UII ANGKATAN 61 SEMESTER GANJIL TA 2020/2021

Diumumkan kepada mahasiswa KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 tentang penentuan unit KKN adalah sebagai berikut: [detail terlampir]. Tahapan kegiatan KKN berikutnya adalah para mahasiswa melakukan koordinasi dengan tim satu unit serta mengikuti pengumuman lanjutan. Kepada perwakilan setiap unit wajib mengirimkan no rekening bank Mandiri pada link http://bit.ly/pendataan-rekening-kkn61 untuk keperluan transfer dari DPPM ke unit paling lambat Selasa, 14 Juli 2020. Selain bank tersebut dikenakan biaya administrasi sesuai ketentuan bank yang bersangkutan.

Demikian harap menjadi perhatian.

Yogyakarta, 7 Juli 2020

Direktur DPPM

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

Nomor: 152/DirDPPM/80/DPPM/VII/2020

 Tentang

 JADWAL PRA PELAKSANAAN KKN UII

ANGKATAN 61 SEMESTER GANJIL TA 2020/2021

Diumumkan bagi mahasiswa peserta KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 diharapkan memperhatikan dan wajib mengikuti jadwal kegiatan pelaksanaan KKN sebagai berikut:

 No

Hari/Tanggal Kegiatan

Keterangan

1 Rabu, 8 Juli 2020

Pkl 15.00 WIB

Pengumuman Pembagian Unit (perwakilan setiap unit wajib menyerahkan no rekening bank Mandiri ke link http://bit.ly/pendataan-rekening-kkn61 dengan format: Unit, Nama sesuai buku tabungan, Bank, No Rekening dan no hp). No rekening yg diberikan an mahasiswa di unit tersebut (bukan teman, adik atau orangtua) dan hasil kesepakatan dengan teman satu unit. Input data nomer rekening
2. Menyusul Pengumuman pembimbing di up load di dppm.uii.ac.id
3. Selasa, 14 Juli 2020

Jam (Menyusul)

Pembekalan mahasiswa KKN Via online

 

Demikian, untuk menjadi perhatian.

Yogyakarta, 1 Juli 2020

Ttd

Direktur DPPM UII

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

Nomor: 150/DirDPPM/80/DPPM/VI/2020

 Tentang

 PELAKSANAAN KKN UII

ANGKATAN 61 SEMESTER GANJIL TA 2020/2021

 

Diumumkan bagi mahasiswa peserta KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 bahwa KKN akan dilaksanakan secara daring/online. Seluruh kegiatan persiapan dan pelaksanaan dilakukan secara daring, mahasiswa diharapkan mempersiapkan diri (fasilitas dan jaringan) serta tetap berdiam di rumah. Pemabgian unit, penetuan dosen pembimbing, dan pembekalan diselenggarakan oleh Pusat KKN DPPM secara daring. Pertemuan tatap muka dilaksanakan apabila ada kepentingan khusus dan pelaksanaannya sesuai ketentuan protokol pencegahan covid 19.

Demikian, untuk menjadi perhatian.

 

Yogyakarta, 30 Juni 2020

Direktur DPPM UII

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

Nomor: 148/DirDPPM/80/DPPM/VI/2020

 Tentang

 PELAKSANAAN KKN UII

ANGKATAN 61 SEMESTER GANJIL TA 2020/2021

Diumumkan bagi mahasiswa peserta KKN UII Angkatan 61 Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021 bahwa KKN akan dilaksanakan secara daring/online. Mahasiswa diharapkan mempersiapkan diri agar kegiatan dapat berjalan dengan baik.

Demikian, untuk menjadi perhatian.

 

 

Yogyakarta, 19 Juni 2020

Direktur DPPM UII

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

PENGUMUMAN

No : 145/DirDPPM/80/DPPM/V/2020

 Tentang :

HASIL REVIEW PROPOSAL KKN KHUSUS COVID 2019 (PROPOSAL MASUK TANGGAL 12 S/D 13 MEI 2020)

Berikut ini diumumkan hasil review proposal yang telah diterima tanggal 12 s/d 13 Mei 2020. Untuk proposal kegiatan dinyatakan diterima setelah dilakukan perbaikan paling lambat tanggal 28 Mei 2020 ke link https://bit.ly/revisi-proposal-kkn-khusus-covid19. Berkas administrasi pelaksanaan KKN akan dikirim tanggal 29 Mei 2020 via email ke masing-masing kelompok pengusul. Bagi mahasiswa yang telah mengikuti KKN Khusus Covid sudah tidak perlu mengikuti kembali KKN Reguler Angkatan 61.

Demikian harap menjadi perhatian.

 

Yogyakarta, 22 Mei 2020

Direktur DPPM

Ttd

Dr. Eng. Hendra Setiawan, ST., MT

 

=======================================================================================

 

LAMPIRAN PENGUMUMAN HASIL REVIEW PENERIMAAN PROPOSAL KKN KHUSUS PENANGGULANGAN PANDEMI COVID 19

No.

Judul Proposal Mitra Pengusul

Keterangan

1. Pencegahan dan penanggulangan pademi covid-19 di Dusun Brajan, Desa Banyubiru, Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang Dusun Brajan, Desa Banyubiru, Kecamatan Dukun Kabupaten Magelang Pebriani Wulandari/17613009/ Farmasi

Adrian Muhammad/17613032/ Farmasi

Falaq Fahrur Rozi/17613036/ Farmasi

Muhammad Zaki Rozan Zulfikri/17613043/ Farmasi

Ajeng Dwi Sri Wardani/

17613056/Farmasi

Farikha Ni’Matiya ‘Amila

/17613058/Farmasi

Fadiyah Ulfah Hanur/17613067/ Farmasi

Diterima dengan revisi
2. Pencegahan Covid-19 Dengan Sosialisasi dan Pembagian Masker Serta  Handsanitizer Di Desa Ngembak. Desa Ngembak Alif Widhi Pradana / 15410470/Ilmu Hukum Ditolak
3. Penanggulangan Pandemi Covid-19 dan Tindakan Preventif Penularan di TPST Piyungan TPST Piyungan Bayu Setiawan H./14313076/IESP

Firman Al Kindy/14313344/IESP

Frideswidi Aufi/17311059/Manajemen

Ahmes Syahida/17512029/Arsitektur

Diterima dengan revisi
4. Pencegahan dan Penanganan Penyebaran Covid 19 di Desa Ambal kec. Ambal, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah Desa Ambal, Kecamatan Ambal kebumen Dhinhar Rizky R./16311274/Manajemen

Rizki Akbar R ./16311175/Manajemen

Muhammad Aldi H.

/16312299/Akuntansi

Firman Candra Aji

/16311146/Manajemen

Diterima dengan revisi
5. Pengedukasian Dalam Upaya Pencegahan Untuk Meminimalisir Penyebaran Covid-19 Terhadap Warga yang Masih Berkumpul di Kecamatan Umbulharjo Yogyakarta Kelurahan Pandeyan, Kec. Umbulharjo Yogyakarta Nur Irham Bagda P./16511064/Teknik Sipil

 

Ditolak
6. OPTIMALISASI DAN EDUKASI PENCEGAHAN          PENULARAN VIRUS COVID-19 PADA MASYARAKAT DI WILAYAH DESA KEPURUN RW 10 DAN 11 KECAMATAN MANISRENGGO KABUPATEN KLATEN JAWA TENGAH DESA KEPURUN KECAMATAN MANISRENGGO KABUPATEN KLATEN JAWA TENGAH PAMUNGKAS WISNU KUSUMA /17525066/TEKNIK MESIN

DAFFA’ RIZAL FIRMANSYAH  /17525072/TEKNIK MESIN

SULTAN MUHAMMAD DAFFA /17525076/TEKNIK MESIN

AQIS NURKHOLIS/17525078/ TEKNIK MESIN

ELING JALMA WANTAH /17525080/ TEKNIK MESIN

ARDIYANTO WICAKSONO  /17525089/ TEKNIK MESIN

Diterima dengan revisi
7. Penyediaan Disinfektan Chamber dan Promosi Kesehatan di Kecamatan Bunyu Kalimantan Utara Desa Bunyu Barat, Kecamatan Bunyu Kalimantan Utara Rachmi Endang Mayeri / 17613057/Farmasi Diterima dengan revisi
8. Sosialisasi Pencegahan Penyebaran Covid-19 Desa Pasar Pedati, Kecamatan Pondok Kelapa Kabupaten Bengkulu Tengah, Provinsi Bengkulu 19 Desa Pasar Pedati, Kecamatan Pondok Kelapa Kabupaten Bengkulu Tengah, Provinsi Bengkulu Anshari Rahman/17613081/Farmasi

Hepelly Meitania/17613033/ Farmasi

Muhammad Safikri/17513131/

Septya Nurliyani/17613034/ Farmasi Tasya Salsabila/17613045/Farmasi

Vivi Sesar Putri Raflesia/17613052/ Farmasi

Welhermina/17613027/ Farmasi

Diterima dengan revisi
9. Penanggulangan stress dalam menghadapi pandemic covid-19 Dusun Mertoyudan, Prajenang, Mertoyudan, Kab. Magelang Dusun Mertoyudan, Prajenang, Mertoyudan, Kab. Magelang Dion Taufiq Al Hakim/17320020/Psikologi

Dozan Alvin Timika/17320058/Psikologi

Apriliana Caesar Kurnia/17320108/ Psikologi

Diah Permata Asri/17320131/ Psikologi

Azmi Nasiha Rachmani/17320135/ Psikologi

Lailan Karamatul Malik/17320224/ Psikologi

Diterima dengan revisi
10. CEGAD (CEGAH PENYEBARAN COVID ) KKN UII UNTUK DESA PISANGAN TRIDADI SLEMAN YOGYAKARTA Desa Tridadi Sleman Anis Prasetyawan/17613099/Farmasi Aulia Febriyanti/17613063/Farmasi                 Vitria/17613063/Farmasi                                 Riza Purnaramadhan/17611048/Statistika    Krisna Mu’tashim Azhar/17522217/Teknik Industri Diterima dengan revisi
11. Aksi Preventif Terdampak Covid 19 Desa Muruh, Ganti warno Deni Sutiana/17613026/Farmasi

Ninda dwi Fitria/17613021/Farmasi               Merina Indah/17613001/Farmasi                   Agita Dyah Permatasari/17613037/Farmasi

Ika herliana /17613035/Farmasi          NurmarisaHidayati/17613053/Farmasi

Nur Hargita Padmarini/17611017/Statitika

Diterima dengan revisi
12. Penanggulangan Pendemi Covid 19 Desa Sumur Pucung R.H. Muhammad Azzam S./17513171/Teknik Lingkungan

Tiara Agusty Caesarany /17312533/Akumtansi

Diterima dengan revisi
13. UPAYA MENINGKATKAN KESADARAN DAN KETAHANAN MASYARAKAT

DALAM MENGHADAPI COVID-19 MELALUI SOCIAL MEDIA DAN METODE DARING

Kalbar Kaltim dan Papua Khoirul Wiwit Adi Djaya/17513008/ Teknik Lingkungan

Evita Luxmi/17613015/Farmasi                        Lisnawati Tiara Putri/17613031/Farmasi            Venny Avioli Putri Sukarli/17613028/Farmasi

Ditolak
14. EKSISTENSI MAHASISWA DALAM PENCEGAHAN DAN PENANGANAN

DAMPAK COVID-19 DI KAWASAN TERDAMPAK

Desa. Srikaton, Kec. Adiluwih,

Kab. Pringsewu, Prov. Lampung

Dea Fajria Tatarizqa Japal/17423124/Ekonomi Islam

Ikke Pradima Sari/ 17422171/Pendidikan Agama Islam

Affie Maghfira Nuzula/17513094/  Teknik Lingkungan

Hana Nabila Rizka/17423057/Ekonomi Islam

Putri Jannatur Rahmah/17421205/ ……….

Dylia Putri Ramadhani/17320176/Psikologi

Fathia Alifa Khansa/17320138/Psikologi

Diterima dengan revisi
15. Upaya Preventif Pencegahan Covid-19 melalui Pola Hidup Bersih dan

Sehat di Desa Sribhawono Melalui Pemanfaatan Teknologi

Desa Sribhawono Putri Arifa Ayu Damayanti/17613083/Farmasi Diterima dengan revisi
16. PSIKOEDUKASI UNTUK MAHASISWA YANG BERTUJUAN UNTUK MENURUNKAN KECEMASAN SELAMA PANDEMIK   FADHILAH MAWADDAH/17320146/Psikologi Ditolak
17. PEMBERDAYAAN DESA SEMILIR TERBAH PATUK GUNUNG KIDUL DALAM MENANGGULANGI PANDEMI COVID-19 BERSAMA RELAWAN COVID-19 GUNUNG KIDUL Dusun semilir Desa Terbah, Patuk,

Gunung kidul.

Tita Radhiya Sari/17422010/Pendidikan Agama Islam

Erllayusi Nurafifah/17422018/Pendidikan Agama Islam

Adelia Shafira Salsabila/17410075/Ilmu Hukum

Zabella Adinda R.P./17410009/Ilmu Hukum

Diterima dengan revisi
18. Pencegahan dan Penanganan Penularan Covid 19 di Desa Ponowaren kec. Tawangsari , kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah Desa Ponowaren, Ponowaren, kec. Tawangsari, Kabupaten Sukoharjo, Bagus Permono /16312053/Akuntansi

Rivaldo Ramadhan N./16312355/Akuntansi

Rafsanjani Anantori /16312394/Akuntansi

Ihsan Nur Syarif /16312067/Akuntansi

Diterima dengan revisi

 

NB:

  1. Proposal yang diterima akan mendapatkan berkas administrasi pelaksanaan KKN Khusus.
  2. Proposal yang diterima dengan revisi akan mendapatkan berkas administrasi KKN Khusus setelah dilakukan revisi paling lambat tanggal 28 Mei 2020, pukul 23.59 WIB.
  3. Berkas administrasi pelaksanaan KKN Khusus akan dikirimkan via email pada tanggal 29 Mei 2020.